JABARNEWS | BANDUNG – Ada sejumlah tanda sifat sombong. Beberapa diantarnya, tanda tersebut kerap tidak disadari.
Padahal, dengan kalian mengetahui tanda sifat sombong ini juga kalian bisa menghindari hal tersebut.
JabarNews.com melansir dari banyak sumber, berikut beberapa tanda sifat sombong yakni:
Baca Juga: Minuman dan Makanan Ini Ternyata Bisa Membantu Menambah Tinggi Badan
Baca Juga: Sering Mengalami Kaki Kesemutan? Awas, Bisa Jadi Ini Penyebabnya
Pertama. Suka membicarakan diri sendiri – Hal pertama yang dapat mencirikan kalau kamu termasuk orang yang sombong, yakni setiap kali berbicara sesuatu, selalu membelokkan topik pembicaraan mengenai dirimu sendiri. Apalagi tujuannya kalau bukan untuk sesumbar.
Baca Juga: Butuhkan Kolaborasi, Pemkot Bandung Gandeng Pengusaha Wujudkan Kota Layak Anak
Baca Juga: Kabar Duka dari Dunia Musik Tanah Air, Bens Leo Meninggal Dunia Terpapar Covid-19
Sebagai contoh, temanmu sedang membicarakan pengalamannya jalan-jalan akhir pekan kemarin. Namun, kamu tidak mau kalah dan berakhir membicarakan pengalamanmu yang juga pernah ke tempat sama dengan berbagai fasilitas lebih wah.
Kedua. Sering memamerkan pergaulan – Ketika kamu sedang kumpul bersama teman, kamu sering membicarakan lingkaran pergaulanmu yang berisi orang-orang penting atau populer. Padahal, temanmu itu sama sekali tidak bertanya atau ambil pusing.
Hal itu sebenarnya bisa jadi tanda kalau kamu ingin dibilang orang penting juga, karena sudah bergaul dengan kalangan atas. Sikap demikian bukan hal yang patut dibanggakan, lho, karena tak ubahnya numpang tenar semata.
Baca Juga: Karena Ini, Ratusan Kader Pemuda Pancasila Gelar Aksi di Kantor DPRD Serdang Bedagai
Baca Juga: Lagu ‘Pulang’ Soundtrack Film Losmen Bu Broto, Maudy Ayunda Bercerita Soal Ini
Ketiga. Meremehkan pencapaian orang lain – Kamu paling tidak suka melihat orang lain senang.
Baca Juga: Begini Tips Berkendara Saat Angin Kencang di Musim Hujan
Baca Juga: HUT Korpri ke-50, Ambu Anne: Para Anggota Korpri di Purwakarta Jangan Gaptek
Tiap kali ada yang menceritakan hal baik yang terjadi padanya, kamu meremehkan.Tujuannya, supaya kamu merasa selalu lebih dari siapa pun. ***