Sering Dianggap Sepele, Ternyata Ini Manfaat Menulis Buku Harian

Manfaat menulis buju harian
Manfaat menulis buju harian

JABARNEWS | BANDUNG – Manfaat menulis buku harian memang tak bisa disepelakan. Hal itu sayangnya jarang diketahui.

Maka dari itu, manfaat menulis buku harian ini penting kalian ketahui. Lalu, apa sajakah manfaatnya?

Baca Juga:  Cek Segera, Perusahaan ‘Bonafide’ di Purwakarta Ini Buka Lowongan Kerja

JabarNews.co.id melansir dari banyak sumber, berikur beberapa manfaat menulis buku harian:

Pertama. Melatih kerapian dalam menulis – Tanpa disadari seringnya menulis kejadian yang sedang terjadi saat ini dan menuangkannya dalam buku harian bisa membuat tulisan kita rapi.

Baca Juga:  AJI Jakarta: Aksi FPI Di Kantor Tempo Mengancam Kebebasan Pers

Bagaimana bisa? Dengan rajin menulis setiap hari kita akan terbiasa menulis. Lama-kelamaan, kita akan menyadi jika tulisan kita kurang rapi.

Baca Juga:  Selama 31 Tahun, TKW Bekerja di Arab Saudi Asal Cirebon Hilang