Warga Tasik Deklarasi Anti-Hoak

JABARNEWS | KAB. TASIKMALAYA –  Polres Kab. Tasikmalaya, masyarakat, dan para ulama, menggelar deklarasi anti-hoak, Sabtu (17/3/2018).

Kapolres Kab. Tasikmalaya, AKBP Anton Sujarwo, mengatakan, deklarasi ini bertujuan untuk memerangi hoax yang juga menyebar di  Kab, Tasikmalaya.

Baca Juga:  Bobotoh Ramai-Ramai Tolak FANSIB Community, Bos Persib Teddy Tjahjono Jawab Begini

“Semoga dengan cara seperti ini, hoax bisa reda,” terangnya.

Anton meminta masyarakat bisa bijak saat menggunakan media sosial (medsos).

”Peredaran smartphone itu sangat luas. Masyarakat dengan leluasa bisa mengakses  medsos, tanpa dibarengi pengetahuan,” ujarnya.

Baca Juga:  Farel Prayoga Mendapat Kritikan karena Nyanyikan Lagu Dewasa, Soimah Sampaikan Pembelaan

Dia berharap, masyarakat menggunakan teknologi dengan tepat dan benar. (Yud)

Jabarnews | Berita Jawa Barat