JABARNEWS | PURWAKARTA - Rais Syuriyah Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Purwakarta, KH Abun Bunyamin kedatangan rombongan Pengurus Komisariat PMII STAI DR.KHEZ Muttaqien Cabang Purwakarta pada Rabu (24/2/2021).
Kedatangan rombongan PK PMII DR.KHEZ Muttaqien tersebut bermaksud untuk mengantarkan seorang pemuda yang bernama Andi Fransiskus yang merupakan seorang penganut Agama Budha.
Keinginan Andi meminta diantarkan mendatangi KH Abun Bunyamin tersebut dengan maksud untuk meminta bimbingan dari KH Abun Bunyamin memeluk agama Islam.
Kedatangan Andi bersama PK PMII DR.KHEZ Muttaqien tentunya disambut baik oleh KH Abun Bunyamin di Pondok Pesantren Al-Muhajirin, Purwakarta.
Dengan disaksikan seluruh PK PMII DR.KHEZ Muttaqien, Andi Fransiskus dibimbing langsung KH Abun Bunyamin mengucapkan dua kalimat Syahadat. Dengan begitu, dari mulai Rabu (24/2/2021) Andi Fransiskus telah resmi menjadi mualaf.
Halaman selanjutnya 1 2 3
Kedatangan rombongan PK PMII DR.KHEZ Muttaqien tersebut bermaksud untuk mengantarkan seorang pemuda yang bernama Andi Fransiskus yang merupakan seorang penganut Agama Budha.
Baca Juga:
Pelajar di Purwakarta Wajib Kumpulkan Sampah Plastik, Buat Apa Ya?
Begini Sosok Kartini Di Mata Pembalap Cantik Asal Purwakarta
Keinginan Andi meminta diantarkan mendatangi KH Abun Bunyamin tersebut dengan maksud untuk meminta bimbingan dari KH Abun Bunyamin memeluk agama Islam.
Kedatangan Andi bersama PK PMII DR.KHEZ Muttaqien tentunya disambut baik oleh KH Abun Bunyamin di Pondok Pesantren Al-Muhajirin, Purwakarta.
Dengan disaksikan seluruh PK PMII DR.KHEZ Muttaqien, Andi Fransiskus dibimbing langsung KH Abun Bunyamin mengucapkan dua kalimat Syahadat. Dengan begitu, dari mulai Rabu (24/2/2021) Andi Fransiskus telah resmi menjadi mualaf.
Halaman selanjutnya 1 2 3