21 Wilayah di Jawa Barat Berpotensi Hujan Disertai Kilat dan Angin Kencang, Berikut Daftarnya

Ilustrasi petir menyambar masjid. (Foto: AFP PHOTO/HECTOR RETAMAL).

Untuk suhu udara di wilayah Jawa Barat bagian Utara terpantau masih diangka 22 sampai 32°C.

Lalu suhu udara di Jawa Barat bagian Selatan terpantau masih sama dengan sebelumnya, masih diangka 18 hingga 32 C.

Baca Juga:  Sisi Positif Wanita Karir Miliki Gairah Dalam Menjalani Hidup

Kelembapan udara di Jawa Barat bagian Utara terpantau diangka 65 sampai 95 persen. Sama halnya dengan kelembapan Jawa Barat bagian Selatan terpantau masih diangka 65 sampai 95 persen.

Baca Juga:  Polisi Tindak Remaja Bar-bar di Tasikmalaya, Bawa Samurai dan Lempari Pengguna Jalan

Kecepatan angin, secara umum bertiup dari arah tenggara hingga barat daya dengan kecepatan 05 sampai 40 km per jam.***

Sumber:
BMKG Stasiun Klimatologi Bogor

Baca Juga:  Banjir di Kabupaten Bekasi Surut, BPBD Jabar Tetap Pantau Kebutuhan Dasar Warga Terdampak