Sore hingga Malam Hari Waspada Hujan Lebat Disertai Kilat dan Angin Kencang di Sebagian Wilayah Jawa Barat

Ilustrasi, kecepatan Angin. (Foto: Greenera.co)

3. Kabupaten Sukabumi
Sedangkan di Kabupaten Sukabumi, hujan lebat disertai kilat dan angin kencang berpotensi di wilayah Kalibunder, Purabaya, Cidolog, Tegal Buleud, Cimanggu, Lengkong, Jampang Kulon, Pabuaran, Sagaranten, Curug Kembar, Cidadap.

Baca Juga:  Baru Bergabung, Pemain Timnas U-19 Ini Beri Kesan Pertama di Persib

4. Kabupaten Cianjur
Kabupaten Cianjur, hujan lebat disertai kilat dan angin kencang berpotensi di wilayah Warungkondang, Cugenang, Gekbrong, Cianjur, Cilaku, Karangtengah, Mande, Sukaluyu, Pacet, Cikalongkulon, Sukaresmi dan Cipanas.

Baca Juga:  Anggaran Pendidikan Jabar Naik Jadi Rp 1,9 Triliun

5. Kabupaten Bandung
Sementara di Kabupaten Bandung, hujan lebat disertai kilat dan angin kencang berpotensi di wilayah Cilengkrang, Cileunyi, Cimenyan, Cicalengka, Nagreg, Cikancung sampai wilayah Rancaekek.

Baca Juga:  Pasang Target 12 Kursi di Pemilu 2024, Pepep Saepul Hidayat : Kita Raih Kembali Suara Seperti Pemilu Sebelumnya

6. Kabupaten Sumedang
Kabupaten Sumedang, hujan lebat disertai kilat dan angin kencang berpotensi di wilayah Tanjungsari, Sukasari, Rancakalong, Pamulihan, Cimanggung, Jatinangor, Sumedang Selatan, Sumedang Utara, Tanjungkerta, Tanjungmedar dan Cimalaka.