“Dana dari pemerintah yang harus berdampak bagi masyarakat,” tuturnya.
Disamping itu, Prof. Neni menyebut bahwa saat ini pihaknya sedang mempersiapkan dosen untuk melakukan riset atau penelitian lanjutan.
“Unisba tinggal menyiapkan dosen-dosen untuk menyiapkan riset-riset,” sebutnya.
Sementara itu, Rektor Unisba, Prof. Dr. Edi Setiadi, S.H., M.H menyampaikan, program tersebut harus bisa dirasakan manfaatnya oleh masyarakat.
“Unisba sudah melaksakan program ini. Ketika mincul program ini kita harus menyesuaikan. Dengan program ini manfaarnya juga ada,” kata Prof. Edi.