Menikmati Keindahan Puncak Bangku Di Atas Awan Ciamis

JABARNEWS │ CIAMIS – Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, memiliki segudang kekayaan alam. Beberapa di antaranya dapat dilihat melalui beberapa kawasan wisata alamnya.

Bagi sebagian orang, ketika ingin melihat pemandangan di atas awan, biasanya tujuan utama langsung gunung. Namun mendaki gunung itu tidaklah perkara yang bisa disepelekan.

Baca Juga:  Prabowo Subianto Janji Jadikan Pesantren Pusat Pendidikan Agama Islam yang Layak

Perlu fisik dan mental yang kuat untuk mencapai puncak dan menikmati keindahannya. Namun, sebenarnya tanpa perlu mendaki pun bisa mendapatkan pemandangan awan. Tepatnya di Puncak Bangku Ciamis.

Baca Juga:  Jawab Tudingan Petani Soal Pembuangan Limbah Berbahaya, PDAM Ciamis Beri Penjelasan Begini

Tempat ini menjadi tujuan wisatawan yang ingin menyaksikan awan beterbangan di bawahnya. Lokasinya yang berada di pedesaan membuatnya lebih mudah dijangkau wisatawan.

Berlokasi di Desa Situmandala, Kecamatan Rancah, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat. Terlebih, saat ini akses dan fasilitas sudah tersedia dengan baik hingga membuat tempat ini menjadi favorit wisatawan.

Baca Juga:  Video: Arteria Dahlan Minta Kajati Biacara Sunda Diganti, Ini Kata Dedi Mulyadi

Melihat keindahan Puncak Bangku Ciamis selengkapnya melalui JMN Channel. (red)